Program Studi S1 Gizi
PROGRAM STUDI S1 GIZI
Program Studi S1 Gizi Fakultas Kesehatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya menjadi Program Studi S1 Gizi yang Professional, unggul, Islami, dan berjiwa wirausaha pada tingkat nasional tahun 2020
- Melaksanakan pendidikan gizi yang komprehensif dan berorietasi kepada kepentingan masyarakat
- Mewujdkan prodi S1 Gizii dengan organisasi dan tata kelola yang profesional dan berkarakter Islami
- Melaksanakan penelitian dan pengabdian masyarakat yang unggul di bidang gizi untuk meningkatkan ilmu pengetahuan dan derajat kesehatan masyarakat
- Mengembangkan ketrampilan berwirausaha yang inovatif, kreatif dan profesional dibidang gizi